KOMBEL SMANSATAPTA

DOKUMENTASI : Pengimbasan dan Advokasi Pemulihan Pembelajaran melalui Penguatan Literasi dan Numerasi

DOKUMENTASI : Pengimbasan dan Advokasi Pemulihan Pembelajaran melalui Penguatan Literasi dan Numerasi

Kamis, 3 Oktober 2024 22:13 WIB
121 |   -

Pengimbasan dan Advokasi Pemulihan Pembelajaran melalui Penguatan Literasi dan Numerasi oleh Kepala SMAN 1 Tanjung Palas Tengah di Komunitas Belajar antar Sekolah (SMA/MA) Kabupaten Bulungan Provinsi Kalimantan Utara.

TAHAP 1 :

Kegiatan dilakukan pada tanggal 30 Juli 2024 di SMA Bulungan Tanjung Selor.

Agenda :

  1. Pemaparan tujuan dan harapan komunitas belajar  
  2. Refleksi dari peserta terkait kondisi nyata di satuan pendidikan terkait LitNum
  3. Diskusi rencana kegiatan dan strategi pembenahan

TAHAP 2 :

Kegiatan dilakukan pada tanggal 9 Agustus 2024 di SMA AgapeTanjung Selor.

Agenda :

  • Identifikasi masalah literasi dan numerasi  
  • Analisis akar masalah  
  • Diskusi solusi dan program kegiatan pembenahan  

TAHAP 3 :

Kegiatan dilakukan pada tanggal 27 Agustus 2024 di SMA Al Anshar Tanjung Selor.

Agenda :

  1. Identifikasi Masalah Literasi dan Numerasi
  2. Pembahasan Solusi dan Strategi Benahi
  3. Rencana Tindak Lanjut

TAHAP 4 :

Kegiatan dilakukan pada tanggal 27 September 2024 di SMA Integral Hidayatullah Tanjung Selor.

Agenda :

  1. Presentasi Aksi Nyata hasil Program Benahi Literasi dan Numerasi
  2. Evaluasi (Refleksi Kegiatan)

 


Komentar

×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Belum ada komentar.

Jadilah yang pertama berkomentar di sini